Postingan

Menampilkan postingan dari 2015

Rear wheel bearing (Laker Roda Belakang) MAZDA E2000

Gambar
LAKER RODA BELAKANG Sebagai Pedoman atau Acuan Bila Laker Roda Belakang mengalami masalah bisa menggunakan : Laker Roda Belakang type : 6207-2RS, 6207 2RS, 6207 RS, 6207RS, 6207-ZZ, 6207 ZZ, 6207ZZ, 6207 Z atau Persamaannya Seal as roda Belakang : Type 09283-48007 atau Persamaannya

FUNGSI KATUP SELENOID

Gambar
FUNGSI SELENOID Ada beberapa jenis karburator yang ada terdapat komponen yang bernama katup solenoid (solenoid valve),katup solenoid ini dipasang dengan fungsi agar mesin tidak mengalami dieseling. Dieseling adalah mesin tetap hidup walaupun kunci kontak sudah di OFF kan. Dieseling ini disebakan oleh panas yang berlebihan yang terdapat di busi (preignition temperatur yaitu kondisi dimana panas busi dapat membakar bahan bakar sebelum saat pengapian), atau karbon deposit yang masih membara di ruang bakar. Untuk itulah pada karburator dipasang katup solenoid supaya tidak terjadi dieseling, caranya adalah dengan menghentikan supply bahan bakar yang menuju ke idle port, sehingga mesin akan kekurangan bahan bakar dan akan segera mati. Gambar di bawah ini merupakan sketsa letak katup solenoid pada karburator , katup solenoid berada pada dudukannya dan dapat dilepas dengan memutarnnya (sama seperti baut). Ketika berfungsi katup solenoid akan menghentikan supply bahan ba

Change Control System

Gambar
Change Control System

Crossmember & Stabilizer

Gambar
Crossmember & Stabilizer

Front Axle

Gambar
Front Axle

Front Brake Mechanisms

Gambar
Front Brake Mechanisms

Manual Transmission Change Control System

Gambar
Manual Transmission Change Control System

Power Steering System

Gambar
Power Steering System(gasoline)

Rear Axle(van)

Gambar
Rear Axle(van)

Rear Brake Mechanisms

Gambar
Rear Brake Mechanisms

REAR DIFFERENTIAL MAZDA E2000

Gambar
REAR DIFFERENTIAL

Aturan Mengganti Oli Mobil

Gambar
Aturan Mengganti Oli Mobil Setiap kendaraan pastinya tidak bisa terlepas dari pemakaian oli atau pelumas. Beberapa bagian seperti mesin, transmisi, gardan, rem hidrolik, kopling (clutch) hidrolik dan power steering agar dapat bekerja dengan sempurna dan terhindar dari kerusakan yang merugikan dan membahayakan. Pada dasarnya semua jenis oli sama yaitu berfungsi sebagai pelumas yang memuluskan kerja komponen pada mesin dan sekaligus memberi perlindungan serta digunakan sebagai peredam panas dari gesekan mesin tersebut sehingga dapat menjaga dan melindungi mesin dari kerusakan atau keausan akibat pergesekan ekstrim antar komponen metal dalam mesin saat berjalan.

MENGURAS DAN MERAWAT RADIATOR MOBIL

Gambar
MENGURAS DAN MERAWAT RADIATOR  Pada dasarnya sistem pendingin mesin mobil ditunjang oleh 3 hal, yaitu Cairan Pendingin, Udara dan Minyak Pelumas. Ketiganya berkaitan erat dan sangat menentukan efisiensi kinerja mobil Anda. Dan berikut ini adalah hal-hal yang perlu diperhatikan, serta tips dalam merawatnya : Radiator Sebagai penampung utama dan tempat cairan didinginkan, maka kondisi radiator harus selalu terjaga dengan baik. Usahakan untuk selalu menjaga kebersihan baik luar maupun dalam. Pada bagian luar terdapat kisi-kisi yang merupakan jalur mengalirnya angin. Jika kisi-kisi tersebut tersumbat kotoran, maka dapat dipastikan bahwa volume angin yang mengalir pun berkurang, sehingga proses pendinginan menjadi kurang efektif. Untuk membersihkannya, gunakanlah kuas halus atau semprotan air yang bertekanan rendah agar jangan sampai membengkokan kisi-kisi yang sangat tipis tersebut.

TENTANG MAZDA E2000

Gambar
TENTANG MAZDA E2000 Di era 90-an, Mazda sempat memproduksi mobil keluarga yang mewah, nyaman, serta value to money. Dikenal dengan nama Mazda E2000, Mazda berhasil merubah wajah mobil minibus menjadi lebih mewah dan premium pada masanya. Segmentasi Pasar dan Model Menyasar kalangan keluarga Indonesia, Mazda E2000 pada saat peluncurannya mengandalkan ruang kabin luas dan fitur interior yang mewah. Tersedia dalam dua tipe, yakni Standart dan Limited, Mazda E2000 menjadi salah satu pilihan mobil keluarga di era 90-an hingga 2000-an. Model MAZDA E2000 Keluaran 1996 - 2001 Sejarah Mazda E2000 Masuk ke Indonesia pada tahun 1996, Mazda E2000 langsung menjadi penantang serius dari MPV

PENGAPIAN MAZDA E2000

Gambar
PANDUAN SISTEM PENGAPIAN MAZDA E2000 TITIK PENGAPIAN : 1 - 3 - 4 - 2 CELAH KATUP (Kondisi Panas) : ISAP : 0,30 mm BUANG : 0,30 mm PUTARAN IDLE : 800 (+50 / - 0) RPM SAAT PENGAPIAN 6    +  1  Sebelum TMA KERENGGANGAN BUSI : 0,8 +  0,05 mm TYPE BUSI : ND :  W 16 EXR-U    W 20 EXR - U NGK :  BPR 5 ES    BPR 6 ES

SISTEM SUSPENSI DEPAN MAZDA E2000

Gambar
SUSPENSI DEPAN

PILIH AKI BASAH ATAU KERING ???

Gambar
PILIH AKI BASAH ATAU KERING Sebagai salah satu bagian terpenting dari sistem kelistrikan, aki tidak hanya menyimpan namun juga menyalurkan listrik ke seluruh perangkat elektronik di mobil. Walaupun dewasa ini telah banyak beredar jenis Aki kering yang hampir tidak membutuhkan perawatan, tetapi penggunaan Aki basah masih banyak dijumpai karena harganya yang lebih terjangkau. Lalu apa saja yang membedakan antara aki basah dan aki kering? Inilah perbedaannya :

MEMPERBAIKI LAMPU SPOILER

Gambar
MEMPERBAIKI LAMPU SPOILLER  Apabila Lampu SPOILLER di Mobil MAZDA E2000 kita mulai REDUP atau ada beberapa yang MATI, jangan kuatir... kita bisa memperbaiki nya dengan mengganti LED yang Redup atau mati tersebut. Langkah memperbaikinya adalah sebagai Berikut :

YANG ADA DI MAZDA E2000

Gambar
YANG ADA DI MAZDA E2000 TAMPANG MAZDA E2000 MAZDA E2000 Adalah Mobil Lawas Dengan Segudang Kelebihan, antara lain :

LETAK FILTER BENSIN MAZDA E2000

Gambar
LETAK FILTER BENSIN MAZDA E2000 Letak FILTER BENSIN E2000 (diatas BLOWER AC Belakang/ Sebelah Kiri) Kiriman terkait  https://garasimazdae2000.blogspot.com/2017/12/filter-bensin.html

TABEL TEKANAN ANGIN BAN

Gambar
TABEL TEKANAN ANGIN BAN MAZDA E2000

MENAMBAH EXTRA FAN AC DEPAN

Gambar
Menambah EXTRA FAN AC Bagian Depan TAMBAH EXTRA FAN di Depan CONDENSOR (depan Radiator) biar tambah NYESSSSS..... Untuk Skema Pemasangan Sudah Pernah saya bahas di POS sebelumnya. Klik https://garasimazdae2000.blogspot.com/2022/04/extra-fan-ac.html

ALTERNATIF KABEL SPEEDO METER MAZDA E2000

Gambar
KABEL SPEEDOMETER Yang mau ganti kable speedo MAZDA E2000,  bisa diganti dg kable speedo L300 diesel, tinggal plug n play....

ARAH PUTAR BAUT RODA MAZDA E2000

Gambar
ARAH PUTAR BAUT RODA SEKEDAR Mengingatkan.  Perhatikan ARAH PUTAR BAUT RODA MAZDA E2000, waktu membuka BAUT dan Mengencangkan BAUT, Salah PUTAR Bisa CELAKA.....(Baut PATAH)

CAP RADIATOR MAZDA E2000

Gambar
CAP RADIATOR MAZDA E2000 MAZDA E2000 Menggunakan CAP RADIATOR 0,9. Angka 0,9 pada tutup radiator artinya pada tekanan air panas radiator mencapai 0,9 kgf/cm2, relief valve pada tutup radiator akan membuka dan air radiator akan keluar menuju tabung cadangan air radiator atau reservoir. APA PERBEDAAN TUTUP RADIATOR 0,9 DAN 1,1 PADA MESIN BENSIN sebelum kita membahas lebih lanjut perbedaan nya kita akan sedikit membahas tentang apa arti dari angka tersebut 0,9 atau 1,1 berarti relief valve akan membukakan saluran air untuk menuju reservoir tank pada tekanan 0,9kgf/cm2 atau 1,1kgf/cm2 hal ini bertujuan untuk menjaga tekanan air pendingin tetap stabil pada tekanan tertentu ini bertujuan agar tidak terjadi kebocoran pada sistem pendingin atau kerusakan lainya yang di akibat kan tekanan air pendingin yang sangat tinggi lalu kenapa batas tekanan tersebut harus dibatasi,,, begini... hal tersebut berkaitan erat dengan hukum fisika yang mengatakan bahwa titik didih cairan sangat

BOX SEKRING MAZDA E2000

Gambar
BOX SEKRING MAZDA E2000

BERMASALAH DENGAN RADIATOR (OVER HEAT)

Gambar
RADIATOR MAZDA E2000 https://www.facebook.com/groups/105387076295988 (saya copy dari MAZDA-Indonesia.com ) Om, hati2 kalau terjadi overheat gitu ; e2000 punya coolant capacity terbaik dikelasnya, sebanyak 7.5 liter ; selama hampir 10 tahun, saya belum pernah sekalipun mengalami overheat, walaupun radiator terisi 30-40%, asal supply udara dari kipas dg putaran mesin diatas 2000 rpm, walau macet ditanggung ndak akan overheat (red line), kalau masih diatas setengah sih gak perlu panik. Kalau terjadi overheat, pasti terjadi sesuatu yg tidak lazim (kalau karena salah setting sih gak akan sampai overheat, dan itu akan terjadi pada putaran menengah keatas), misal : 1. Water pump bermasalah --> pada umumnya apabila pump bermasalah, air akan keluar saat panas atau mesin berputar, jadi kalau lagi nangkring, pasti gak akan ada air yg keluar 2. Ada kebocoran di radiator dan sambungan2nya --> (apabila bocor kecil / retak, air akan keluar saat panas, sesuai dg besarnya pemuaian boco

AC BELAKANG TIDAK MERATA

Gambar
Mengatasi Masalah Angin AC Belakang yang tidak merata. Ada beberapa kemungkinan yang menyebabkan hal ini terjadi, salah satunya mungkin karena Pemasangan Kisi Kisi AC belakang yang tidak benar. seperti gambar 1, buka Kisi kisi AC belakang, ada 3 bagian depan, tengah, dan belakang. untuk membukanya bisa digunakan obeng kecil yang tipis/ test pen (hati hati). ada perbedaan dari ke 3 KISI KISI, yaitu yang bagian depan harusnya ada Penahan (warna hitam) fungsinya : untuk menahan angin agar tidak keluar semua dari bagian depan, biar rata, untuk yang tengah dan belakang sama (tanpa penahan) seperti gambar 4, kalau ANGIN yang keluar tidak rata , kemungkinan pemasangan kisi kisi terbalik/ tertukar, yang harusnya di depan di pasang di tengah atau di belakang, BISA diCEK dulu. semoga bisa membantu.

MEMBUKA LAMPU KOTA / SEIN DEPAN

Gambar
BUKA LAMPU KOTA :  buka kedua baut, kemudian Geser perlahan kedepan (seperti gambar)

TIPS : MEMPERBAIKI KISI KISI AC

Gambar
KISI KISI ACA DOUBLE BLOWER MAZDA E2000 Sama seperti kasus yang dialami beberapa Pemilik Kendaraan tentang hilangnya pengunci kisi kisi AC, ini saya juga punya alternatif untuk memperbaikinya, yaitu dibuatkan sendiri dari bahan plastik tipis (terserah) kalau saya dulu pakai bekas cover DVD dibuat seperti gambar, ukuran disesuaikan dengan kisi kisi AC, untuk pasangnya saya pakai alteco, tapi hati hati kalau pakai lem alteco pakai tipis saja agar tidak mbleber hehehehehe sudah satu tahun lebih ndak ada masalah. SEMOGA BERMANFAAT.  

AWAS KEROPOS !!!

Gambar
BAGIAN YANG MUNGKIN TERLUPAKAN Tempat BAUT Lis Stainless Steel, di bagian bawah pintu Belakang, RAWAN KOROSI/ KARAT ..... Sekali kali Boleh lah DICEK ....

MENGGANTI SEALER FRAME KACA SAMPING

Gambar
Mengganti Sealer Frame kaca Samping caranya : pada gambar yang diberi tanda lingkaran merah itu adalah letak atau posisi penguncinya/ penjepit nya Karet di lepas dulu . kalau mau buka tinggal direnggangkan dari bagian dalam (pengunci kanan dan kiri atas) dengan obeng Tipis yang agak kuat, pelan pelan om biar nggak patah. kalau yang bawah di renggangkan dikit saja. kalau sudah renggang semua, tinggal diangkat ke atas dan tarik keluar om. Bersihkan Frame dan Bodi , di beri SEALER yang rata PASANG lagi. Gunakan TANG untuk menjepit kembali bagian FRAME dan BODI. DAH SELESAI ...MUDAH ...MURAH ...wkkkk Semoga BERMANFAAT bagi om om yang lain

MEMBUKA LAMPU BELAKANG MAZDA E2000

Gambar
Cara BUKA LAMPU BELAKANG E2000 : 1. Buka kedua BAUT (atas dan bawah) 2. Geser sambil di tekan kearah KANAN kemudian di tarik ke belakang. Semoga Bermanfaat.

MENGGANTI PLASTIK PENGARAH REL PINTU

Gambar
TUTORIAL PEMASANGAN PLASTIK PENGARAH REL PINTU MAZDA E 2000 1. Pada KONDISI Pintu tengah Ditutup, Buka Pelindung/ dek pintu (gambar 1), dengan terlebih dahulu melepas baut pada dek pintu, handle dan karet di bawah handle pintu dengan menggunakan OBENG. 2. Disebelah kiri/ bagian belakang pintu akan Nampak 2 buah baut pengikat REL PINTU (gambar 3). 3. Setelah baut PINTU di lepas, Pintu dibuka sambil di tahan (dari luar) agar pintu tidak miring/ lepas. 4. Ambil REL PINTU dengan cara menarik kea rah belakang. 5. Lepas pembatas Rel Pintu (gambar 4) agar REL PINTU bias diambil keluar dari SARANGnya hehehehehe. 6. Setelah terlepas bersihkan rel PINTU tersebut (gambar 5) 7. Lepas Plastik pengarah Rel pintu yang sudah aus (kalau masih ada) kemudian ganti dengan Plastik Pengarah yang baru (bias dipesan di tempat om Antonius Yulianto Sumarsono). 8. Setelah Selesai di pasang yang baru (gambar 6) kembalikan lagi REL PINTU ke tempat semula. Jangan lupa kedudukan kedua baut pengikat REL

TORSI PADA MAZDA E2000

Gambar
Untuk Menaik Turunkan/ Mengatur Ketinggian RODA Depan Mazda E2000

TILT STEER MAZDA E2000

Gambar
TILT STEER

TIPS : PERAWATAN CONECTOR KABEL BODY BELAKANG

Gambar
CONNECTOR yang tersimpan di dalam bodi di belakang "RODA BELAKANG" kanan dan kiri, sangat rawan tergenang AIR yang masuk ke bodi saat mencuci mobil atau saat hujan, periksa lubang buangan apakah tersumbat atau tidak (panah biru), untuk mengatasinya atau lebih amannya sebaiknya buka KARET PENUTUP bodi (panah Merah). SEMOGA BERMANFAAT.

KARPET PELINDUNG MESIN

Gambar
KARPET TUTUP Pengaman MESIN. kalau KARPET/ Tutup Pengaman sudah pada sobek atau rusak, bahkan mungkin sudah hilang, segera di ganti, musim hujan ..... biar cipratan air tidak masuk ke ruang mesin/ kena DELCO......atau COIL. kalau melibas Genangan AIR biar aman.

MENGATUR STASIONER AC Mazda E2000

Gambar
STASIONER AC MAZDA E2000 Untuk Mengatur Stasioner AC (Baut + yang ditunjuk panah Merah di gambar bagian atas) Caranya : - Buka Tutup Mesin di belakang Jok SOPIR - Nyalakan Mesin - Perhatikan posisi RPM Normal - Nyalakan AC (perhatikan apakah Nilai RPM Lebih besar atau lebih kecil dari RPM Normal) - Bila RPM saat AC On Lebih Kecil dari RPM Normal, putar pengatur RPM AC ke arah kanan sampai RPM AC Naik Lebih Tinggi dari RPM Normal. - ON OFF kan SWITCH AC beberapa kali untuk memastikan RPM sudah sesui dengan yang diinginkan. SEMOGA BERMANFAAT bila ada kurang dari keterangan saya di atas MOHON dikoreksi. Info dari GROUP FB : "MAZDA E2000 COMMUNITY (ME2000C)

GANTI BUSHING TUAS PERSNELENG BELAKANG E2000

Gambar
Buat yang tuas persneleng bagian Belakangnya sudah OBLAK. bisa di ganti sendiri. - pakai BUSHING original Edu harga Rp. 25 rb an (Jogja Sumber Baru Motor) - pakai BUSHING biasa (ditoko onderdil ada/ bawa contoh seperti gambar) harga cuma 2000 an. Catatan : kalau pakai BUSHING yang biasa, panjangnya harus potong sedikit, disesuaikan dengan tebal besinya. Mungkin ada cara lain itu tergantung kreatifitas kita masing masing, monggoooo.....Silahkan ...... Semoga Bermanfaat...dan bisa membantu. RALAT : Di gambar tertulis Tuas Kopling, yang benar Tuas Persneleng